5 Tips Dalam Membeli Komputer Atau Laptop
Berikut ini adalah tips dalam membeli komputer atau laptop :
1. Tentukan Kebutuhan Anda
Pada saat ingin membeli komputer atau laptop coba anda sesuaikan dengan kebutuhan anda seperti untuk bermain game, untuk multimedia (mendengarkan musik, menonton video dan hiburan) , untuk perkantoran dan lain-lain.
2. Tentukan Biaya Anda
Pada saat ingin membeli komputer atau laptop tidak terlepas dari biaya. Tak jarang Anda menginginkan komputer dengan hardware kualitas tinggi, tetapi keuangan Anda tidak cukup untuk membelinya. Perasaan kecewa pasti muncul saat Anda tidak mempu memenuhi keinginan Anda tersebut karena itu sesuaikan keuangan Anda dengan kebutuhan Anda.
3. Tentukan Spesifikasi Hardware
Pada saat ingin membeli komputer atau laptop tidak luput pula dari spesifikasi Hardware, utamakan spesifkasi utama memiliki kemampuan dan kapasitas memory yang lebih tinggi untuk menunjang kinerja komputer atau laptop.
Berikut ini adalah spesifikasi utama yang harus diperhatikan :
Berikut ini adalah spesifikasi utama yang harus diperhatikan :
1. Prosesor
2. Memory RAM
3. Hard Disk
4. Video Card
4. Tanyakan paket penjualannya
Pada saat membeli komputer atau laptop tanyakan kepada penjualnya tentang paket penjualannya seperti perangkat apa saja yang akan di dapat contoh : buku manual,buku garansi, CD Driver,keyboard, mouse, speaker, monitor, perangkat USB, Bluetoot, perlengkapan kabel – kabel dan lain - lain.
5. Tanyakan Software bawaan komputer atau laptop tersebut
Pada saat membeli komputer atau laptop tanyakan juga kepada penjualnya tentang apa saja software bawaan dari komputer atau laptop tersebut contoh : Operating System, aplikasi multimedia, aplikasi office, aplikasi desain grafis dan lain-lain.
Note : Ada beberapa komputer atau laptop yang tidak ada disertai software bawaan jadi Anda harus menginstal sendiri.
6. Mencari tau Informasi sebelum membeli
Sebelum Anda membeli komputer atau laptop sebaiknya mencari tau terlebih dahulu informasi dari komputer atau laptop yang ingin anda beli. Anda dapat mencari tau informasi tersebut dari internet atau pun brosur – brosur mulai dari harga penjualan, spesifkasi hardware, paket penjualannya, sofware bawaannya.
Baca Juga Artikel Lainnya :
- Windows 8 OS Terbaru Microsoft
- Mengenali Spesifikasi Memory RAM DDR, DDR2 dan DDR3
- Penyebab dan Cara Mengatasi Kinerja Komputer yang Lambat
- Satelit Pribadi Hacker
- Cara Mudah dan Cepat Mengetik 10 Jari
Have you Website, Blog.....? Don't wast time for earn money.
BalasHapus* Click & Register the following the link :
http://adclickmedia.com/m/index.cgi/mohamedravuthar
* Create Ads & Get HTML Code
* Copy & Past the HTML Code in the layout area of your site, blog
* Done
Visit my blog for idea : http://budmedia.blogspot.com/